• About
    • About This Blog
    • About The Author
    • What I Do
  • My Office

Bukan Tanpa Makna

Kumpulan tulisan dari seorang programmer, yang sedang berbagi kehidupan dalam usahanya untuk terus mencoba mencintai Tuhan, Indonesia, Christine and Joey

Home ยป visi

visi

Menetapkan Resolusi Bagi Hidup Progresif

1 Februari 2015 by Victor Lipesik Leave a Comment

Biasanya pada akhir tahun kita akan membuat resolusi untuk dilakukan pada tahun yang baru. Resolusi ini dipikirkan masak-masak, diceritakan kepada banyak orangdan bahkan didesain, diprint dan dimasukkan dalam pigura. Kita begitu bersemangat untuk mencapainya dan menjadikannya sebagai tujuan untuk ‘hidup lebih hidup’. Namun tidak jarang pula, di akhir tahun kita menyadari bahwa resolusi kita sebelumnya … [Read more…]

Posted in: Life Paradigm Tagged: kemaksimalan, pertumbuhan rohani, resolusi, visi

Menerobos

22 September 2013 by Victor Lipesik Leave a Comment

(Guest post by Gheeto T.W. / arahbola.org) Jika perjalanan hidup kita semakin tinggi, besar dan melebar, tetapi tidak menerobos menuju visi yang Allah kehendaki, kita sedang gagal di tengah kesuksesan semu. Kita sibuk dan bergiat, bahkan memeroleh banyak keuntungan tetapi tak mencapai sasaran.

Posted in: Life Paradigm Tagged: iman, menerobos, mengubah sejarah, visi

10 Ciri Visi

25 April 2012 by Victor Lipesik Leave a Comment

Memiliki visi berarti memiliki tujuan hidup. Orang yang tidak memiliki visi tidak akan merasakan arti hidupnya. Itulah mengapa, bagi seorang manusia, visi begitu penting. Namun, saat kita merenungkan apa visi hidup kita, ada sebuah pertanyaan yang timbul, “Apa beda visi dan target?” Keduanya sama-sama butuh pencapaian. Namun, jika kita berkata, “Saya punya target tahun depan … [Read more…]

Posted in: Life Paradigm Tagged: hubungan, kemaksimalan, konsistensi, mengandalkan Tuhan, mengasihi Allah, pertumbuhan, visi

Kedewasaan Yang Menghasilkan Terobosan

2 Mei 2011 by Victor Lipesik Leave a Comment

  Mungkin kita termasuk orang yang menjumpai bahwa di dalam hidup kita ada saat-saat tertentu dimana sepertinya ada tembok besar yang menghalangi hidup kita. Sepertinya sangat susah untuk melakukan terobosan dan berjalan melampaui tembok tersebut. Tembok tersebut terasa begitu besar, tebal dan kuat sehingga kehidupan kita seperti terhambat di suatu titik tanpa ada kejelasan. Apa … [Read more…]

Posted in: Life Paradigm Tagged: egois, kedewasaan, kepercayaan, promosi, visi

Vision Helpers

7 Mei 2008 by Victor Lipesik Leave a Comment

I’ve experienced that, when we receive a vision from God, it must be big. We will need a helper. When i am trying to fulfill it with my own strength, i feel very tired. Now i know the reason why God gives us a life mate. And that’s why God wants our mate to be … [Read more…]

Posted in: Life Paradigm Tagged: berpasangan, visi

We have the power

20 April 2007 by Victor Lipesik Leave a Comment

Roma 1:17 “Sebab di dalamnya nyata kebenaran Allah, yang bertolak dari iman dan memimpin kepada iman, seperti ada tertulis: “orang benar akan hidup oleh iman”” Sering kali, saat kita mengerti sebuah kebenaran, kita akan memberikan apapun yang kita miliki untuk membeli kebenaran ini. Sama seperti perumpamaan tentang mutiara, yang diberikan oleh Tuhan Yesus. Namun, sering … [Read more…]

Posted in: Life Paradigm Tagged: kuasa, merenungkan firman, visi

A Big Deal Towards A Dominion

19 Januari 2007 by Victor Lipesik Leave a Comment

Hey, guys!! I have some new fresh news for you, the dreamcatcher. Siapa yang tahu, kenapa Tuhan ciptakan kita? Jawabannya, ada 2 hal : 1. Karena Tuhan begitu mengasihi kita! Pembahasannya bisa dilihat pada blogku yang lalu. 2. Karena Tuhan ingin kita menguasai dunia. Nah, kali ini, aku akan membahas dari sisi yang kedua. Kejadian … [Read more…]

Posted in: God's Kingdom Tagged: berkuasa, otoritas, visi

Translate To:

This blog is about…

The posts are about…

bekerja berkuasa berpasangan Daily Living dosa egois garam dan terang hadirat Tuhan hati nurani hubungan iman integritas kasih kasih Allah keintiman kemaksimalan kepemimpinan kepercayaan kerajaan Allah kerendahan hati kesempurnaan kesombongan kesuksesan ketaatan komunitas konsistensi kualitas Marketplace masalah melayani mengasihi mengasihi Allah mengasihi sesama pembaharuan budi pembapaan pemuridan penderitaan pengenalan pengorbanan peperangan rohani pertumbuhan pertumbuhan rohani pola pikir potensi visi

Visit my friends...

  • Arah Bola
  • Beautiful Indonesia Scenery
  • DanWee
  • Desi Yoanita
  • Donald Alexander
  • Fani Lauw
  • Harley Matair
  • Jessie Monika
  • Natasha Benita
  • Oei Sin Sing
  • Stefanny Pynustan
  • Sylvie Amelina
  • Teguh Sutanto

Copyright © 2021 Bukan Tanpa Makna.

Omega WordPress Theme by ThemeHall

Translate »
Follow via Facebook Follow via Linkedin Follow via Google Follow via Instagram Go to Skype Call
Copy Protected by Chetan's WP-Copyprotect.